Kode Tender 3416364
Nama Tender Pembangunan Kolam Deder
Rencana Umum Pengadaan
Tanggal Pembuatan 18 Mei 2018
Lingkup pekerjaan
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kab. Kutai Timur
Satuan Kerja DINAS PERIKANAN
Jenis Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Metode Pengadaan Lelang Pemilihan Langsung - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Reverse Auction? Tender ini tidak menggunakan Reverse Auction
Tahun Anggaran APBD 2018    
Nilai Pagu Paket Rp. 482.280.480,00 Nilai HPS Paket Rp. 481.755.013,00
Jenis Kontrak Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • Kecamatan Kaliorang - Kutai Timur (Kab.)
Kualifikasi Usaha Kecil
Syarat Kualifikasi
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Klasifikasi
IUJK Ijin Usaha Jasa Konstruksi Bidang Pekerjaan Sipil
SBU Sertifikat Badan Usaha Klasifikasi Jasa Pelaksana Pekerjaan Penyiapan dan Pematangan Tanah atau Lkasi ( SP003 ) dan Pekerjaan Beton ( SP010)
Memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah atau Swasta untuk Mengikuti Pengadaan Barang/Jasa

10

Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir

Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir Memiliki NPWP dan telah melunasi kewajiban pajak tahun terakhir SPT 2017

Tenaga Ahli

A. 1 satu orang tenaga Site Manager, pendidikan S1 Teknik Sipil, pengalaman minimal 7 Tujuh tahun, dan telah memiliki Sertifikat Keahlian SKA Ahli Manajemen Proyek Madya 602 dan Ahli Teknik Bangunan Gedung Madya 201 serta melampirkan ijazah akademis,dan npwp B.1 satu orang tenaga Quality Control, pendidikan minimal S1 Teknik Sipil, pengalaman minimal 5 Lima tahun, dan telah memiliki Sertifikat Keahlian SKA minimal Ahli Muda Manajemen Mutu 201 serta melampirkan ijazah akademis,dan npwp

Pengalaman Pekerjaan

Memiliki Pengalaman Sejenis

Tidak Masuk dalam Daftar Hitam
Memiliki NPWP
Tenaga Teknis

A.1 satu orang tenaga Terampil Pelaksana Perpipaan Air Madya TT020, pendidikan minimal D3 Teknik Sipil, pengalaman minimal 3 Tiga tahun dibidangnya B.1 satu orang tenaga Terampil Teknisi Penghitung Kuantitas Pekerjaan Sumber Daya Air TS035, pendidikan minimal D3 Teknik Sipil, pengalaman minimal 3 Tiga tahun dibidangnya C.1 satu orang tenaga Terampil Mandor Tukang Pasang Batu, pengalaman minimal 3 Tiga tahun pendidikan minimal SMK STM Bangunan Gedung Atau Sederajat, dan telah memiliki Sertifikat Keterampilan SKT tenaga Terampil Tukang BatuBataBetonTL 005 D.1 satu orang tenaga Terampil, Tukang Kayu Begisting, pengalaman minimal 4 Empat tahun, dengan pendidikan Minimal STM SMK Bangunan Gedung, dan telah memiliki Sertifikat Keterampilan SKT Tukang Kayu Bekisting TS O53 E.1 satu orang tenaga Terampil, Tukang Besi Beton, pengalaman minimal 3 Tiga tahun, dengan pendidikan Minimal STM SMK Bangunan Gedung, dan telah memiliki Sertifikat Keterampilan SKT Tukang Besi BetonBarbenderBarbending TS O12 F.1 satu orang tenaga Terampil, Tukang Plester, pengalaman minimal 3 Tiga tahun, dengan pendidikan Minimal STM SMK Bangunan Gedung, dan telah memiliki Sertifikat Keterampilan SKT Tukang lesteranPlasterSolid Plaster TA006 G.1 satu orang tenaga Terampil Tukang Pekerjaan Tanah, pengalaman minimal 3 Tahun tahun, dengan pendidikan Minimal SMU SMK, dan telah memiliki Sertifikat Keterampilan SKT Tukang Pekerjaan TanahEarthmoving TS 011 H.1 satu orang tenaga Administrasi pengalamanminimal 2 Tahun tahun, dengan pendidikan Minimal SMU SMK

Kemampuan untuk Menyediakan Fasilitas atau Peralatan atau Perlengkapan

1. Dump Truck, Kapasitas Min. 3 M3 1 Unit 2. Pick Up, kapasitas minimal 2 m3 1 Unit 3. Concreat Mixer Molen, Kapasitas 0.35 m3 1 Unit 4. Gerbak Dorong 5 Unit 5. Alat peretukangan 2 Set 6. Mesin Stemper Kapt. Minimal 80 Kg 1 Unit Disertakan Bukti Kepemilikan, Surat Perjanjian Sewa Alat.Peralatan yang dinilai hanya yang kondisinya tidak kurang dari 70.

1. Memiliki Metode Pelaksanaan Pekerjaan yang ditawarkan menggambarkan penguasaan dalam penyelesaian seluruh pekerjaan. 2. Jadwal waktu pelaksanaan yangpekerjaan yang ditawarkan .
Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan
Peserta Tender 15 peserta